Record Detail
Advanced SearchText
Motif Menonton Tayangan Program Televisi "I LOOK" di NET TV : Studi Deskriptif pada Followers Akun Instagram @ILOOK_NET
Di antara jenis-jenis media massa, televisi menjadi salah satu media yang diminati dan terpopuler di Indonesia. Salah satu program televisi yang berkualitas adalah program I Look, di mana salah satu acara yang membahas tentang fashion. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan pemahaman yang jelas dari motif yang digunakan oleh para penonton dari program televisi I Look di Net. Teori motif dengan 4 dimensi (motif informasi, identitas pribadi, integrasi, dan motif hiburan) menjadi teori pendukung dalam penelitian ini. Teori uses and gratification menjadi teori pendukung, karena teori ini menjelaskan bagaimana seorang individu adalah pihak yang selektif dalam menggunakan media. Responden dalam penelitian ini adalah pengikut followers akun instagram @ilook_net. Teknik sampel yang digunakan pada penelitian ini adalah non probability sampling, yaitu sampling kuota, dan menggunakan metode kuantitatif deskriptif. Hasil dalam penelitian ini didapatkan bahwa motif informasi menjadi motif utama dalam menonton tayangan I Look; diikuti dengan motif hiburan, integrasi, dan identitas pribadi.
Kata kunci:I look, tayangan fashion, motif,uses and gratification
Availability
S100206TP | S1.MC.45.2018 | LSPR TransPark | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
S1.MC.45.2018
|
Publisher | LSPR : Jakarta., 2018 |
Collation |
-
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
NONE
|
Content Type |
text
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
-
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available